Info Wisata
Lonely Planet Sebut NTT Merupakan Tempat Paling Bernilai Dikunjungi 2020
NTT raih penghargaan Best Value Places to Visit 2020 versi Lonely Planet. NTT memiliki beragam pesona mulai dari Pulau Komodo hingga Pulau Sumba.
Editor: Paschalis Serty Canny Widarsi
9. Athena, Yunani
10. Zanzibar, Tanzania
Bila liburan ke Nusa Tenggara, ada beberapa pilihan tempat wisata yang bisa kamu kunjungi seperti Taman Nasional Kelimutu, Taman Nasional Komodo, Laguna Weekuri.
Bila kamu suka berkunjung ke pantai, beberapa pantai menawan di Nusa Tenggara seperti Pantai Mawan dan Pantai Koka menjadi pilihan.
Buat para pendaki, di Nusa Tenggara memiliki Gunung Rinjani yang terletak di bagian utara Lombok yang merupakan gunung berapi tertinggi kedua di Indonesia.
BACA JUGA :
• Daftar Tempat Wisata yang Viral di Medsos Sepanjang 2019
• 10 Tempat Romantis di Dunia Untuk Solo Traveler, Salah Satunya Bali
• 10 Tradisi Unik Pergantian Tahun di Dunia, Tidur di Kuburan Hingga Banting Piring di Rumah Tetangga
TONTON JUGA :