Fakta Unik
Didedikasikan untuk Peri Leprechaun, Taman Terkecil di Dunia Ini Dirawat Warga Sekitar
Mill Ends Park merupakan sebuah taman kecil yang dibuat pada Hari St. Patrick, 1948, untuk menjadi koloni leprechaun dan lokasi perlombaan siput.
TRIBUNMANADOTRAVEL.COM - Mill Ends Park merupakan sebuah taman kecil yang dibuat pada Hari St. Patrick, 1948, untuk menjadi koloni leprechaun dan lokasi perlombaan siput.
Taman Mill Ends terletak di Portland, Oregon, Amerika Serikat.
Luas taman ini hanya 0,2 meter persegi.
Yup, Mill Ends adalah taman paling kecil di dunia.
TONTON JUGA
Kala itu, kantor Oregon Journal, surat kabar tempat Dick Fagan bekerja terletak persis di seberang jalan raya yang sibuk.
Dari lantai dua kantornya, Dick Fagan hanya melihat pemandangan berupa jalanan yang sibuk dan sebuah lubang tak terpakai.
Sebelumnya, lubang itu disiapkan untuk lampu jalan.
Namun hingga lubang itu ditumbuhi rumput, lampu jalan tidak pernah dipasang.
Karena lelah melihat jalanan yang begitu sibuk, Dick Fagan berharap ada orang yang mau membangun taman di dekat jalan itu.
Tempat Tinggal Para Peri
Ini 54 Fakta Unik Mongolia, Salah Satu Negara Teraman di Dunia yang Terkenal dengan Tradisi Nomaden |
![]() |
---|
Dibangun Sejak Dinasti Tang, Ini Fakta Unik Masjid Raya Xi'an yang Jadi Masjid Tertua di China |
![]() |
---|
Tidak Banyak yang Tahu Sejarahnya, Masjid Al Bidya Sudah Ada Sejak 1440-an, Simak Fakta Uniknya |
![]() |
---|
Ada Pohon Cemara yang Mencuat dari Dalam Air, Ini Fakta Unik Danau Kaindy di Kazakhstan |
![]() |
---|
Ternyata Hiu Punya Rasa Takut Terhadap Manusia, Simak Fakta Uniknya |
![]() |
---|